Friday, November 2, 2012

Cara Membuat Teks Berjalan di Blog

Cara Membuat Teks Berjalan di Blog

Bagaimana Cara Membuat Teks Berjalan Di Blog? Pada kesempatan ini saya ingin mencoba membuat teks berjalan di blog saya.Tujuan dari pembuatan Teks berjalan di blog supaya tampilan blog dinamis dan menarik dilihat para pengunjung. Hindari pemakaian Marquee terlalu banyak karena bisa menggangu pengunjung tapi pergunakan seoptimal mungkin.
Cara Membuat Teks Berjalan sangat mudah, berikut cara pembuatannya:
1.Klik Layout (Tata Letak) dan tambahkan gadget JAVA SCRIPT
2. Masukkan kode marquee yang anda inginkan seperti contoh dibawah ini :

Contoh marquee untuk teks dari kanan ke kiri

<marquee direction="left" scrollamount="2" align="center">marque dari kanan ke kiri</marquee>
Hasil:

Marque dari kanan ke kiri

NOTE :Ganti kata "left" dsesuai keinginan anda yaitu bisa : right, up, down jika anda menginginkan teks berjalan dari kiri kekanan, dari atas kebawah dll.

Contoh Marque untuk teks bolak balik


<marquee  align="center" direction="left"  height="50"  scrollmount="2"  width="50%" behavior="alternate">Marque bolak balik</marquee>

HASIL:

Marque bolak balik

Contoh marquee dengan variasi huruf dan warna latar belakang

<div align="left"><font face="verdana"  color="red"><b><marquee  bgcolor="white" width="70%"  scrollamount="3"  behavior="alternate">marque Variasi dgn warna latar belakang</marquee></b></font></div>
HASIL :
marque Variasi dgn warna latar belakang

COntoh Marquee yang didalamnya terdapat link:

<marquee onmouseover="this.stop()" onmouseout="this.start()" scrollamount="2" direction="up" width="100%" height="100" align="center">
<a href="http://shareinfo21.blogspot.com/" target="new">Bisnis online</a><br/>
<a href="http://shareinfo21.blogspot.com/" target="new">blogging tips </a><br/>
<a href="http://shareinfo21.blogspot.com/" target="new">TV Online </a><br/>
</marquee>
HASIL : Bisnis online
blogging tips
TV Online



Contoh teks berjalan zig zag nembus

</marquee>
<center><marquee direction="up" scrollamount="2" align="center" behavior="alternate" width="90%"><marquee direction="right"> Marque zig zag nembus </marquee></marquee></center>
Hasil :
Marque zig zag nembus
Contoh Marque Zig zag Mantul
<center><marquee direction="up" scrollamount="2" align="center" behavior="alternate" width="90%"><marquee direction="right" behavior="alternate"> Marque Zig Zag Mantul</marquee></marquee></center>
Hasil :

Marque Zig Zag Mantul

KETERANGAN: Fungsi Attribut yang sering digunakan pada Marquee
1. DIRECTION="left,right,up,down"-->Fungsi : Mengatur arah gerakan teks
2. bgcolor="warna" --->Fungsi : mengatur warna background (latar belakang) teks
3. behavior="scroll/slide/alternate" --->Fungsi : mengatur perilaku gerakan
4. scroll-->teks bergerak berputar
5. slide-->teks bergerak sekali lalu berhenti
6. alternate-->teks bergerak bolak-balik
7. scrollmount="angka" ---> Fungsi : mengatur kecepatan gerakan, semakin besar angka semakin cepat gerakannya.
8. <center> ---> Menagatur agar tulisan tersebut selalu berada di tengah.

SEMOGA BERHASIL

2 comments: